PENINGKATAN REGULASI EMOSI MELALUI PENDEKATAN EXPERIENTIAL LEARNING PADA MAHASISWA PPG PRA JABATAN

Ivan Stevanus, Clara Ika Sari Budhayanti

Abstract


ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan peningkatan regulasi emosi melalui pendekatan experiential learning mahasiswa Program Profesi Guru Prajabatan. Penelitian ini menggunakan metode tindakan kelas secara kolaboratif bersama Dosen Bimbingan dan Konseling melalui dua tahapan siklus penelitian tindakan. Subjek penelitian sebanyak 17 mahasiswa. Metode pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan skala regulasi emosi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode expressive writing dapat meningkatkan regulasi emosi mahasiswa dengan hasil rerata-skor regulasi emosi aksi pra tindakan sebesar 85,69, pada siklus I sebesar 90,60, dan pada siklus II meningkat menjadi 99,23. Rerata tersebut didukung dengan hasil observasi dan wawancara mahasiswa dan dosen disimpulkan bahwa: (1) mahasiswa terlibat aktif dalam kegiatan pemberian tindakan, (2) mahasiswa mampu mengenal emosi, dan tidak malu untuk tampil di depan umum, (3) mahasiswa lebih memahami emosi yang dirasakannya, (4) mahasiswa mengetahui strategi dalam mengurangi emosi negatif, (5) Mahasiswa mampu merespon dengan emosi yang tepat, dan mampu menyelesaikan masalah emosi mereka secara personal.

Kata Kunci : regulasi emosi, pendekatan experiential learning


ABSTRACT

The aim of this research is to describe improving emotional regulation through an experiential learning approach for students in the Pre-Service Teacher Professional Program. This research uses a collaborative classroom action method with Guidance and Counseling Lecturers through two stages of the action research cycle. The research subjects were 17 students. Data collection methods use observation, interviews and emotional regulation scales. The results of the research show that the expressive writing method can improve students' emotional regulation with the average pre-action emotional regulation score of 85.69, in cycle I it was 90.60, and in cycle II it increased to 99.23. This average is supported by the results of observations and interviews of students and lecturers. It is concluded that: (1) students are actively involved in action giving activities, (2) students are able to recognize emotions, and are not embarrassed to appear in public, (3) students better understand emotions. he feels, (4) students know strategies for reducing negative emotions, (5) Students are able to respond with the right emotions, and are able to solve their emotional problems personally.

Keyword: emotion regulation, experiential learning approach


Keywords


regulasi emosi, experiential learning

Full Text:

PDF

References


Ahmad. (2018). Pelatihan Manajemen Emosi Pada Siswa SMA Di Makassar. Prosiding Seminar Nasional Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat.

Al Baqi, S. (2015). Ekspresi Emosi Marah. Buletin Psikologi, 23(1). https://doi.org/https://doi.org/10.22146/bpsi.10574

Andrianie, S. (2016). Konseling Kelompok Berbasis Experiential Learning Bagi Korban Bencana Alam Yng Mengalami Post-Traumatic Stress Disorder (PTSD). Prosiding Seminar Nasional “Konseling Krisis.

Fathurrohman, M. (2015). Model-model pembelajaran Inovatif. Ar-Ruzz Media.

Gross, J. J. (Ed. . (2014). Handbook of emotion regulation (2nd ed.). The Guilford Press.

Hariri, C. A., & Yayuk, E. (2018). Penerapan Model Experiential Learning untuk Meningkatkan Pemahaman Materi Cahaya dan Sifat-Sifatnya Siswa Kelas 5 SD. Scholaria, 8(1), 1–15.

Hidayati, I., Mulawarman, & A. (2017). Meningkatkan Regulasi Emosi Siswa Melalui Layanan Bimbingan Kelompok dengan Teknik Sosiodrama. Indonesian. Journal of Guidance and Counseling : Theory and Application, 6(4), 27–34.

Kumala, K, H dan Darmawanti, I. (2020). Strategi Regulasi Emosi Pada Mahasiswa Dengan Banyak Peran. Jurnal Penelitian Psikologi, 9(3).

Mawaddah, S dan Maryanti, R. (2016). Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa SMP dalam Pembelajaran Menggunakan Model Penemuan Terbimbing (Discovery Learning). Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1), 77–80.

Puspita, S. M. (2019). Kemampuan Mengelola Emosi Sebagai Dasar Kesehatan Mental Anak Usia Dini. SELING: Jurnal Program Studi PGRA, 5(1), 85–92., 5(1), 85–92.

Rachmah, D. N. (2015). Regulasi Diri dalam Belajar pada Mahasiswa yang Memiliki Peran Banyak. Jurnal. Psikologi, 42(1), 61., 42(1), 61. https://doi.org/https://doi.org/10.22146/jpsi.6943

Romiaty dan Rahimi, A. (2020). Teknik Experiential Learning Meningkatkan Kemampuan Mengelola Emosi Pada Peserta Didik. Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (JPIPS), 12(2).

Silberman, M. (2014). Handbook Experiential Learning Strategi Pembelajaran dari Dunia Nyata. Nusa Media.

Susilo, T.A., Purwaningrum, R., & Hidayat, R. R. (2019). Pelatihan Konseling Traumatik Berbasis Experiential Learning Pada Konselor G-COUNS: Jurnal Bimbingan Dan Konselor G-COUNS. Jurnal Bimbingan Dan Konseling. Vol.4 No.1, 103-112, 4(1), 103–112.

Wahyudi, T. (2019). Paradigma Pendidikan Anak dalam Keluarga di Era Digital (Perspektif Pendidikan Islam). Jurnal RI’AYAH, 4(1).

Yusuf, P, M dan Kristiana, I, F. (2017). Hubungan Antara Regulasi Emosi DenganPerilaku Prososial Pada Siswa SMA. Jurnal Empati Volume 7 Nomor 3 Halaman 98 -104, 7(3), 98–104.




DOI: https://doi.org/10.31932/ve.v15i1.3277

Article Metrics

Abstract view : 19 times
PDF - 8 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 VOX EDUKASI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.